Senin, 18 Januari 2016

Link Dofollow dan Nofollow dalam backlinks - Jasa SEO Backlink

Link nofollow ini adalah dimana setiap anda meletakan link nofollow maka, link tersebut tidak akan di rayapi dan akan menghentikan link juice untuk menyebar ke halaman lainnya. Tetapi berbeda dengan link Dofollow dimana link dofollow merekomendasikan Google spider diharuskan untuk mengikuti sebuah link tersebut dan mengindeks sebuah link halaman tersebut.

Apa itu link nofollow? Jika anda selalu bertanya tentang apa itu noffolow,maka jawabanya adalah dimana ketika anda meletakan sebuah link dengan tag rell="nofollow" atau menetapkan sebuah link menjadi nofollow, artinya google bot tidak akan merayapi link tersebut atau link dengan tag nofollow.

Tapi meskipun link noffolow tersebut tidak dirayapi oleh google bot namun link noffolow tersebut mungkin dapat sedikit membantu untuk membawa posisi blog anda di search engine dan tidak ada salahnya bagi anda jika anda ingin mendapat backlink dari sebuah web.karena meski Google memang tidak merayapi link nofollow tersebut, namun visitor atau mesin pencari lainnya selain google,kemungkinan besar bisa merayapi link tersebut.

Link Dofollow melewati link juice dan tentu saja jika kita mendapatkan backlink dari link dofollow, maka akan sangat banyak membantu untuk menaikan posisi blog atau artikel anda pada serach engine google dan tentunya untuk mencapai peringkat halaman yang lebih tinggi. karena pada dasar nya,link dofollow tersebut yaitu sama halnya dengan menginstruksikan spider untuk mengikuti link ini.

Bagi anda yang sedang membangun blog dengan backlink, maka sangatlah direkomendasikan dalam hal membangun backlink, di usahkan backlink yang anda dapatkan adalah backlink dari situ yang ber PR tinggi dan situs Dofollow,tentunya untuk mendapatkan backlink yang berkualitas seperti hal yang saya sebutkan di atas tentang link dofollow.

Jasa SEO - Jasa Backlink Murah Berkualitas - Artikel, WIKI, EDU, Blog Comment, Social Bookmark

Tidak ada komentar:

Popular